Halo sobat publikasi! pada artikel ini kami akan memberikan Anda informasi lengkap tentang cara mencari id scopus serta cara publikasi jurnal scopus. Penasaran seperti apa pembahasannya? yuk simak selengkapnya dibawah ini!
Apa itu ID Scopus?
Daftar Isi

Sebelum masuk ke pembahasan utama tentang cara mencari id scopus, ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu apa itu ID scopus.
ID Scopus adalah sebuah identitas unik yang diberikan kepada penulis dan peneliti yang terdaftar di database Scopus. Database Scopus sendiri merupakan basis data abstrak dan sitasi terbesar di dunia yang berfokus pada literatur ilmiah.
ID Scopus ini bukan akun yang dapat dibuat seperti akun media sosial atau email. Melainkan, ID Scopus secara otomatis dibuat oleh Scopus ketika publikasi ilmiah seorang penulis atau peneliti terindeks di Scopus.
Kunjungi Juga: Jasa Publikasi Jurnal Nasional dan Internasional
Fungsi utama ID Scopus adalah untuk:
- Mengidentifikasi penulis dan peneliti secara unik di Scopus.
- Melacak publikasi ilmiah dan mengukur dampak penelitian seorang penulis atau peneliti.
- Memudahkan kolaborasi antar peneliti.
- Meningkatkan visibilitas publikasi ilmiah.
Cara Mencari ID Scopus

Langsung ke pembahasan utama yaitu tentang cara mencari ID scopus:
- Silahkan buka laman Scopus dengan cara klik link berikut: https://www.scopus.com
- Pada bagianmenu di atas, silahkan klik Author search
- Isikan data nama dan afiliasi Anda yang pernah Anda terbitkan di Jurnal Ilmiah.
- Jika artikel Anda sudah pernah terbit lebih dari satu, maka Anda tinggal klik namanya saja.
- Terakhir silahkan cek pada bagian link yang sudah baru anda buka, contoh:https://www.scopus.com/authid/detail.uri?authorId=57217062581. Maka nomor ID Scopusnya adalah 57217062581
Cara Publikasi Jurnal Scopus

Setelah mengetahui Cara Mencari ID Scopus, berikut ini kami paparkan cara publikasi jurnal scopus yang baik dan benar.
Proses publikasi jurnal Scopus bisa terbilang kompleks dan membutuhkan ketelitian. Berikut panduan lengkap dan rinci untuk membantu Anda:
Langkah 1: Persiapan
- Pahami Scopus: Pelajari seluk beluk Scopus, termasuk cakupan bidang, jenis publikasi yang diindeks, dan kriteria penerimaan. Pastikan penelitian Anda sesuai dengan lingkup Scopus.
- Pilih Jurnal: Cari jurnal Scopus yang relevan dengan topik penelitian Anda. Pertimbangkan faktor-faktor seperti reputasi jurnal, jangkauan pembaca, dan proses reviewnya. Gunakan sumber terpercaya seperti Scopus Journal List untuk memverifikasi keaslian jurnal.
- Siapkan Naskah: Ikuti pedoman penulisan jurnal yang telah ditentukan. Pastikan naskah Anda ditulis dengan baik, terstruktur rapi, dan bebas dari plagiarisme. Gunakan bahasa yang lugas dan mudah dipahami.
- Persiapkan Referensi: Gunakan referensi dari sumber terpercaya dan terindeks Scopus. Hindari penggunaan sumber yang tidak kredibel atau tidak terverifikasi.
Langkah 2: Submit Naskah
- Buat Akun: Buat akun di platform online jurnal yang Anda pilih. Biasanya, Anda harus mendaftar sebagai penulis atau reviewer.
- Submit Naskah: Ikuti instruksi pada platform online untuk submit naskah Anda. Pastikan Anda melengkapi semua informasi yang diperlukan dan mengunggah file naskah dalam format yang sesuai.
- Tunggu Review: Naskah Anda akan melalui proses review oleh tim editor dan reviewer jurnal. Proses ini bisa memakan waktu beberapa minggu atau bulan.
Langkah 3: Revisi dan Publikasi
- Revisi: Jika naskah Anda direvisi, pelajari komentar dan saran dari reviewer dengan seksama. Lakukan revisi naskah sesuai dengan arahan reviewer dan submit kembali naskah revisi dalam waktu yang ditentukan.
- Penerimaan: Jika naskah Anda diterima, Anda akan diminta untuk menyelesaikan proses finalisasi naskah, seperti proofreading dan pembayaran biaya publikasi.
- Publikasi: Naskah Anda akan dipublikasikan di jurnal Scopus dan terindeks dalam basis data Scopus.
Biaya Publikasi Jurnal Scopus

Setelah mengetahui Cara Mencari ID Scopus, perlu Anda ketahui biaya publikasi jurnal scopus ini bervariasi tergantung pada revutasi dan ranking jurnal tersebut, bahkan ada juga jurnal yang terindeks scopus yang tidak memerlukan biaya atau gratis.
Daftar Harga Publikasi Beberapa Jurnal Scopus:
- Periodico Tche Quimica: 1-3 bulan, $250 (Sekitar Rp. 4 Juta)
- Jurnal Pengurusan (UKM Journal of Management): 11 bulan, RM 600 (Sekitar Rp. 8 Juta)
- Phytochemistry (Q1): 6 bulan, Gratis
- Safety MDPI (Q2): 1-3 bulan, Rp. 3-15 juta
- International Journal of Conservation Science (IJCS) (Q1): 9 bulan, 200 euro (sekitar Rp. 3,5 juta)
- Electronics MDPI (Q1): 1 bulan, 1500 CHF (Sekitar Rp. 27 Juta)
- Jurnal Komunikasi, Malaysian Journal of Communication (Q3): 11 bulan, $300 (Sekitar Rp. 4,6 Juta)
Bagi kamu yang ingin konsultasi terkait publikasi jurnal bisa klik whatsapp dibawah ini!
Penawaran Eksklusif Jasa Pendampingan Publikasi Jurnal Scopus Q1, Q2, Q3 & Q4 Mudah Terbit



Belakangan ini, masih banyak dari mereka yang belum mengetahui terkait berapa harga normal yang dibutuhkan untuk publikasi jurnal scopus. Dan mereka menganggapnya sangat mahal.
Tapi, perlu diketahui juga bahwa harga tersebut tergantung pada rangking jurnal dan reputasinya. Jadi, tidak semua publikasi jurnal scopus ini di tarif dengan harga mahal.
Kita semua tahu bahwa ada banyak jurnal bereputasi Scopus dan ISI Thomson yang tidak memerlukan biaya sepeserpun dalam publikasinya.
Tapi perlu kita ingat, bahwa publikasi jurnal Scopus yang gratis, proses reviewnya sangat super ketat. Bahkan, untuk proses reviewnya saja bisa memakan waktu 1-2 tahun. Dan itu juga kalau naskah bapak/ibu di ACC oleh publisher.
Jadi, jika naskah milik bapak/ibu ingin cepat di ACC dan terbit di jurnal Scopus, maka dibutuhkan pendampingan publikasi jurnal Scopus yang berkualitas dan profesional.
Kini Kami (Riviera Publishing) hadir untuk menjadi solusi terbaik terkait publikasi jurnal Scopus. Terkhusus kepada rekan-rekan baik dosen, mahasiswa, peneliti, doctor dan guru.
Kami siap mendampingi naskah milik Bapak/Ibu agar bisa terbit di jurnal Scopus baik Q1, Q2, Q3 dan Q4.
Berikut beberapa benefit yang akan kamu dapatkan jika memilih pendampingan publikasi jurnal Scopus kami :
- Jaminan mendapatkan ID Scopus
- Jaminan mendapatkan Sertifikat
- Jaminan akan terindeks Scopus
- Jaminan Non Presentation
- Jaminan Full Text
- Jaminan Terbit
- Harga sangat Terjangkau
Jika naskah yang kamu miliki belum lengkap, kami juga siap untuk melengkapi dan memperbaiki naskah milik kamu agar sesuai dengan kriteria dalam publikasi jurnal Scopus.
Penting! Kami hanya menyediakan 20 Slot saja untuk pendampingan publikasi jurnal Scopus di tahun ini. Saat artikel ini dibuat, sampai saat ini hanya tersisa 2 Slot terakhir saja .
Bagi kamu yang tertarik untuk pendampingan publikasi jurnal Scopus, bisa langsung konsultasi kepada Tim Ahli Scopus kami melalui Whatsapp di bawah ini dan dapatkan promo Bulan Ini!
Kesimpulan
Jadi itulah pembahasan lengkap tentang cara mencari ID scopus dan cara publikasi jurnal scopus, kami harap dengan membaca artikel ini bisa menambah wawasan teman-teman semua. Terimakasih!
Leave a Reply