Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Bagi kamu yang ingin mengetahui terkait kelebihan dan kekurangan perseroan terbatas kamu bisa kunjungi artikel ini!

Perseroan terbatas atau yang sering kita kenal PT merupakan usaha yang berbentuk hukum resmi yang kepemilikannya dinyatakan dengan saham. Dan bentuk ini banyak sekali dipilih seperti sekarang ini terutama untuk bisnis yang besar.


Dan betuk ini memberikan kesempatan pada masyarakat yang luas dalam menyertakan modalnya kedalam bentuk bisnis, dengan cara membeli saham yang dikeluarkan oleh perusahaan tersebut. Dengan mebeli saham dari suatu perusahaan, masyarakat pun turut menjadi pemilik perusahaan. Atas kepemilikan saham itu, para pemegang saham berhak dalam mendapatkan pembagian dividen atau laba dari suatu perusahaan tersebut.

Dalam mendirikan suatu perseroan terbatas, dibutuhkan akta yang resmi yang dibuat langsung di depan notaris tersebut. Dan akta tersebut mencatumkan antara lain adalah perusahaan, alamat perusahaan, dan modal bidang usaha. Dan akta tersebut wajib didaftarkan untuk di sahkan oleh kementrian Hukum dan HAM (Hak Asasi Manusia).


Ada beberapa syarat yang harus dipenuhi untuk mendapat izin dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, diantaranya:

Adpun beberaoa syarat yang wajib kamu penuhi dalam memperoleh izin dari Menteri Hukum dan HAM ( Hak Asasi Manusia )

  • Perseroan terbatas tidak bertentangan dengan ketertiban umum dan kesusilaan.
  • Akta pendirian memenuhi syarat yang sudah ditetapkan Undang-Undang.
  • Paling sedikit modal yang disetor dan ditempatkan adalah 25% dari modal dasar (sesuai dengan Undang-Undang Nomor. 1 Tahun 1995 & Undang-Undang Nomor. 40 Tahun 2007, keduanya tentang perseroan terbatas).

Dengan kedudukan yang sangat jelas, organisasi yang mapan dan modal yang kuat, perseroan terbatas juga cenderung dianggap lebih langgeng dubandingkan dengan bentuk badan usaha lainnya.


Akan tetapi, seperti halnya badan usaha lain, PT atau Perseroan Terbatas juga tidak luput dari kelebihan dan kekurangan. Berikut ini adalah Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas.

Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Sebelum kamu mendirikan suatu perusahaan, ada baiknya jika kamu ketahui terlebih dahulu mengenai kelebihan dan kekurangan perseroan terbatas. Hal ini supaya kamu mengetahui terkait keuntungan dan risiko yang akan diterima jika mendirikan bentuk badan usaha ini.

Kelebihan Perseroan Terbatas

Perseroan terbatas tentunya memiliki banyak kelebihan. Apa saja? Adapun kelebihan perseroan terbatas adalah

1. Pemisahan Harta Pribadi dan Harta Perusahaan – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Yang pertama dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah pemisahaan harta pribadi dan perusahaan. Apabila perseroan terbatas mengalami kerugian dan mendapatkan laba, maka kewajiban Sebatas modal yang kamu setor. Oleh sebab itu, harta pribadi masing-masing pemegang saham tidak bertanggung jawab atas kerugian perushaan tersebut.


Pasal 3 ayat (1) Undang-Undang Nomor.40/2007 tentang Perseroan Terbatas menyatakan bahwa:

“Para pemegang saham tidak bertanggung jawab secara pribadi atas tindakan perseroan terbatas dan perikatan yang dilakukan oleh PT melebihi dari saham yang dimiliki oleh masing-masing pemegang saham.”

2. Sistem Kepemilikan Jelas

Yang kedua dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah system kepemilikan jelas. Dengan demian, system kepemilikan menjadi lebih jelas.

3. Kepemilikan Saham Mudah Dialihkan – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Berikutnya dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah kepemilikan saham mudah dialihkan. Dengan menggunakan system kepemilikan yang jelas. Alhasil, kepemilikan saham mudah untuk kamu alihkan sesuai dengan ketentuan perusahaan. Misalnya, Ketika kamu atau pemegang saham menjual ke pihak yang lain, maka pihak lain tersebut menjadi pemegang saham perseroan terbatas. Dalam praktitnya akan tetapi harus sesuai dengan anggaran dasar perseroan terbatas tentang cara pengalihan saham.

4. Kemudahan Pendanaan

Nah, yang keempat dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah kemudahan pendanaan. Saat kamu ingin mengembangkan sebuah bisnis, pastinya kamu memerlukan modal yang tidak sedikit. Dengan mendirikan usaha dalam bentuk perseeroan terbatas atau PT, kamu bisa mendapatkan kemudahan modal usaha, misalnya dari bank. Hal ini dikarenakan pihak kreditur lebih percaya usaha yang menggunakan dalam bentuk perseroan terbatas. Selain itu juga, perseroan terbatas atau PT sebagai entitas tersendiri yang terpisah dari pendirian perseroan terbatas.


Dan tambahan dana dari pihak investor pun bisa kamu proses dengan sangat mudah sesuai dengan anggaran dasar perseroan terbatas atau PT dalam akta pendirian. Investor bisa menjadi pemegang saham.

Selain itu juga dengan perusahaan yang berbentuk perseroan terbatas, apabila ada modal asing yang masuk dalam usaha gabungan (melakukan joint venture), kamu tidak perlu repot-repot. Hal ini dikarenakan jika ada unsur modal asing, harus berbentuk perseroan terbatas, sesuai dengan ketentuan pasal 5 ayat 2 Undang-Undang UU “Penanaman Modal mewajibkan setiap penanaman modal asing untuk dilakukan terhadap badan usaha PT berdasarkan hukum Indonesia dan berkedudukan di dalam wilayah negara Republik Indonesia.”

5. Kelangsungan PT Terjamin – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Nah, berikutnya dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah kelangsungan PT terjamin. Perseroan terbatas atau PT merupakan badan usaha yang berbadan hukum sehingga apabila dikemudian hari terjadi perubahan pengurusan atau pendirian, berbadan usaha dalam bentuk perseroan terbatas masih bisa menjalankan perusahaan. Oleh sebab itu, perseroan terbatas dapat berjalan seiringnya waktu walaupun pendir dan pengurusnya berubah. Jadi, keberlangsungan PT tetap terjamin.

6. Sumber Modal PT Dikelola secara Efektif dan Efisien

Selanjutnya dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah Dengan adanya kepemilikan yang jelas bisa membuat sumber badan usaha berbentuk perseroan terbatas bisa kamu Kelola secara efektif dan efisien. Tidak ada tumpangan tindih antara harta pribadi masing-masing pemegang saham.


7. Ekspansi Bisnis Lebih Mudah – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Badan usaha yang berbentuk Perseroan terbatas bisa berkerja sama dengan pihak asing. Selain itu juga, kamu mempunyai peluang yang lebih besar dalam menjalankan aktivitas bisnis. Kamu juga bisa berpartisipasi dalam tender serta mengembangkan jenis usaha dan wilayah operasional yang lebih luas.

8. Meningkatkan Citra Perusahaan – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Yang terakhir dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah perusahaan yang berbentuk PT, Sebagian besar orang memandang kamu lebih serius dalam menjalankan usaha, dan perusahaan juga terlihat lebih professional. Hal ini dikarenakan mempengaruhi keberlangsungan perusahaan kedepannya.


Kekurangan Perseroan Terbatas

Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Selain kelebihan perseroan terbatas seperti penjelasan di atas, perseroan terbatas juga memiliki kekurangan. Berikut adalah kekurangan PT:

1. Proses yang Rumit – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Yang pertama dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah prosesnya yang rumit. Sebaian besar orang beranggapan proses mendirikan perseroan terbatas itu rumit. Akan tetapi, dengan adanya system AHU online dan online Single Submission mempermudah kamu dalam mendirikan perseroan terbatas.

2. Membutuhkan Dana yang Besar – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Awalnya dalam mendirikan sebuah perseroan terbatas atau PT, terdapat beberapa jumlah nominal tertentu yang wajib kamu setor sebagai modal dasar PT. akan tetapi setelah adanya undang-undang cipta kerja, modal dasar perseroan terbatas ditentukan sebagaimana kesepakatan para pendiri perseroan. Sedangkan untuk PT PMA, modal dasarnya yaitu minimal sebesar Rp 10.000.000.000 (sepuluh miliar rupiah).


3. Pembubaran PT yang Rumit – Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas

Yang terakhir dalam Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas adalah pembuatan PT yang rumit. Dalam proses pembuatan Perseroan terbatas atau PT, sudah tercantum dalam Undang-Undang. Sebelum kamu membubarkan perseroan terbatas atau PT, seluruh kewajiban PT sudah kamu bayar dan kewajiban pajak sudah kamu tunaikan. Oleh sebab itu, tidak semudah membubarkan badan usaha lain.

Kesimpulan

Nah, mungkin itu saja yang bisa kami sampaikan terkait Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas, semoga dengan adanya artikel Kelebihan dan kekurangan Perseroan Terbatas dapat berguna dan bermanfaat bagi teman-teman. Terimakasih!